Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ujian Praktik SIM Makin Sulit, Polisi Aja Turun Kaki Berkali-kali

Indra Aditya - Senin, 3 September 2018 | 20:40 WIB
Bahkan seorang polisi harus lulus ujian SIM secara layak
Instagram @jakarta_terkini
Bahkan seorang polisi harus lulus ujian SIM secara layak

Otomotifnet.com – Sejatinya setiap pemohon Surat Izin Mengemudi (SIM) harus lulus semua ujian yang disajikan.

Hal ini dilakukan agar semua orang yang memiliki SIM memang layak untuk berkendara di jalanan.

Tidak terkecuali para anggota kepolisian, dalam hal ini Polres Bekasi Kota.

Namun tampaknya ujian praktik ini tidak akan berjalan mudah.

Bahkan untuk seorang petugas hal ini tidak mudah

Tampak pada postingan akun Instagram @jakarta_terkini, seorang anggota kepolisian menjalani tes praktik SIM.

(BACA JUGA: Lelah Gagal Ujian SIM Terus? Simak Informasi Berikut)

Seorang petugas melakukan ujian praktik juga tidak dengan mudah.

Beberapa kali harus menurunkan kaki untuk menjaga keseimbangan.

Aturan mainnya peserta tes harus mengikuti alur jalan yang ditentukan.

Bisa dibayangkan, untuk petugas pun hal ini cukup sulit.

Jadi buat orang yang pertama kali ikut ujian SIM akan sangat menyulitkan.

Editor : Indra Aditya
Sumber : Instagram

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa