Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Jangan Cuma Kejar Tampilan, Ganti Ban Kelewat Besar Ada Bahayanya dan Bikin Loyo

Indra Aditya - Jumat, 21 September 2018 | 13:30 WIB
Ilustrasi ban motor
Dok Otomotif
Ilustrasi ban motor

(BACA JUGA: Mantap! Ada Kode Baru Di Ban Motor Ini, Pemotor Tahu Pasti Kapan Mesti Ganti)

Asal memperhitungkan spesifikasi pelek dan kondisi mesin, memperbesar ukuran ban masih dihalalkan.

"Makin besar ukuran ban otomatis diameter total pasti jadi tambah. Hal ini mempengaruhi momen putarnya saat tarikan awal, jadi lebih berat," ujar Aldrin.

Idealnya kenaikan ukuran ban motor enggak lebih dari satu atau dua tingkat.

"Ada pabrikan yang memberikan ukuran ban minimum. Makanya, upgrade ukuran ban satu atau dua ukuran enggak masalah," Ucap Aldrin.

(BACA JUGA: Wajib Tahu...Perhatikan Kode Ini Di Ban Motor, Biar Enggak Kecewa)

"Misal sama-sama pelek dengan lebar 3,5 inci, Kawasaki Ninja Mono dikasih ban ukuran 130/70, sedangkan V-ixion hanya dikasih 120/70. Itu karena kemampuan dan kebutuhan setiap motor berbeda," jelas Aldrin.

Nah, jadi jangan cuma kejar tampilan saja ya Bro.

Perhitungkan juga sisi keselamatan dan kemampuan mesin kalian.

Jangan sampai upgrade ukuran ban malah bikin tenaga mesin tambah loyo dan bikin riding jadi berbahaya.

Ingat! cukup 1 atau 2 tingkat saja dari ukuran standar.

Editor : Indra Aditya
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa