Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Wuih, DFSK Glory 580 Ganteng, Dua Aliran Pula

Parwata - Senin, 12 November 2018 | 10:00 WIB
Modifikasi DFSK Glory 580 2018 Cititurismo VS Free Road
Kyn/OTOMOTIF
Modifikasi DFSK Glory 580 2018 Cititurismo VS Free Road

Glory 580 Free Road

Nah, untuk yang satu ini Daniel menerapkan gaya ALTO (All Terrain Off-Road). "

Gaya off-road di mobil 4x2, sempat booming d awal tahun 2000-an," jelasnya.

Berbeda total dengan yang CitiTurismo, Free Road ini dibuat agar bisa menikmati alam bebas dengan Glory 580.

Untuk bergaya ini, ban dan pelek asli diganti yang biasanya untuk off-road.

Pelek replika Volk Rays CE28 dengan ban kasar pas untuk Glory 580 Free Road, sangar!
Kyn/OTOMOTIF
Pelek replika Volk Rays CE28 dengan ban kasar pas untuk Glory 580 Free Road, sangar!

Peleknya pakai replika Volk Rays CE28 ukuran 17x7,5 inci, dibalut ban Achilles Desert Hawk A/T ukuran 225/65 R17.

Kontan saja langsung mengeluarkan aura sejati dari sebuah SUV. Sangar!

Lebih oke lagi setelah Daniel mengganti suspensi depannya dengan lift kit khusus buatan RZR Garage.

(BACA JUGA: Media Test Drive DFSK Glory 580, Ini Kesan Bejek 150 Dk Narik 1,5 Ton)

Per pakai Eibach yang diceperkan lagi
Kyn/OTOMOTIF
Per pakai Eibach yang diceperkan lagi

Editor : Iday
Sumber : Tabloid OTOMOTIF

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa