Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

AHM Ajak Komunitas Ngebut Bareng, Bukan di Jalan Umum Tapi di CBR Trackday

Panji Nugraha - Selasa, 2 April 2019 | 17:50 WIB
Honda Track Day
AHM
Honda Track Day

Otomotifnet.com - Astra Honda Motor (AHM) menggajak komunitas dan pengguna Honda CBR 150R dan CBR250RR untuk ngebut bareng, di acara CBR Trackday 2019.

Acara yang diselenggarakan oleh AHM dan bekerjasama dengan jaringan main dealer ini, akan diselenggarakan di 8 kota besar di Indonesia.

CBR Trackday yang kali ini mengusung tema “Joy of Total Control” diselenggarakan pada periode Maret - September 2019.

(Baca Juga : Isu Facelift NMAX 2019, Yamaha Jepang: Tahun Ini Ada Yang Baru Dari Maxi Series)

Kegiatan ini diawali di Semarang, Medan, Yogyakarta, Surabaya, Samarinda, Banjarmasin, Pontianak dan diakhiri di Makassar.

Sebelum ngegas bareng di sirkuit, komunitas diberikan edukasi seputar keselamatan berkendara serta teknik balap dari para pembalap yang berpengalaman, seperti demo racing, speeding, cornering dan breaking.

Habis itu, barulah peserta gaspol di lintasan balap dan dapat mengeksplor performa motor CBR andalannya masing-masing.

(Baca Juga : SX4 Enggak Murni Garapan Suzuki, Crossover Pertama Campura Italia)

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa