Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Perbandingan Facelift NMAX Vs PCX Dari Segi Desain, Fitur dan Mesin

Irsyaad Wijaya - Kamis, 16 Mei 2019 | 19:25 WIB
Komparasi renderan facelift Yamaha NMAX Vs Honda PCX150
ISTIMEWA
Komparasi renderan facelift Yamaha NMAX Vs Honda PCX150

Juga dilakukan ubahan pada desain lampu belakang jadi lebih elegan.

Di New PCX konon juga akan ikutan seperti Yamaha NMAX yang menggunakan mesin berkatup sistem VVA (Variable Valve Actuation).

Olah digital Honda PCX Facelift 2019
Facebook/Afmotoshop
Olah digital Honda PCX Facelift 2019

Honda PCX akan mengambil teknologi seperti di Honda Mobil yang namanya VTEC (Variable Valve Timing & Lift Electronic Control).

Karena dasarnya VVA di NMAX sama dengan VTEC di Honda Jazz atau City yang keluar di Indonesia mulai tahun 2005-an.

(Baca Juga : Harga Rental Yamaha NMAX dan Honda PCX150 di Bali Berbeda, Mahal Mana?)

Seperti beberapa foto gambar paten di website Jepang kojintekibikematome.blog.jp.

Postingan ini, mengangkat topik penggunaan teknologi VTEC, di Honda Forza.

Selain Honda Forza, isu penggunaan katup variabel VTEC juga konon, akan muncul di Honda CBR1000RR Fireblade 2021 nanti.

Bahkan sebelumnya VTEC sudah dipakai di Honda CB400SF Super Four HYPER VTEC yang diluncurkan tahun 1999.

Juga di motor sport Honda VFR800 dan skuter Honda NC750D Integra.

(Baca Juga : Mesin PCX150 Bakal Tiru VVA NMAX 155, Comot Teknologi Honda Jazz)

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa