Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Toyota Rush Jadi Idola di Balikpapan, Varian TRD Sportivo Manual Dipilih, Ini Alasannya

Ignatius Ferdian - Rabu, 17 Juli 2019 | 09:00 WIB
Ilustrasi All NewToyota Rush yang hadir di luar negeri
Indianautoblog.com
Ilustrasi All NewToyota Rush yang hadir di luar negeri

Otomotifnet.com - Banyak yang belum tahu Toyota Rush jadi salah satu mobil idaman di Balikpapan, Kalimantan Timur.

Hal ini dibuktikan dari jumlah penjualannya per bulan yang cukup baik.

Kepala Cabang Auto 2000 MT Haryono Michael Wen mengatakan Toyota Rush masih harus dipesan terlebih dahulu alias inden (16/7/2019).

Tahun 2019 ini penjualannya di Balikpapan di angka sekitar 18 unit per bulan.

(Baca Juga: Wuling Almaz 7-Seater Pakai Fitur WIND, Perintah Suara Nggak Bisa Asal, Ini Daftarnya)

"Baik di Sudirman sama MT Haryono kisaran yang indent 18 unit," kata Kepala Cabang Auto 2000 MT Haryono Michael Wen.

Dari beberapa varian yang dijual, tipe TRD Sportivo masih menjadi idola para pecinta otomotif satu ini.

Namun tren di tahun 2019 ini terbalik dibandingkan di tahun 2018. Di tahun 2018 kemarin masyarakat memilih TRD Sportivo bertransmisi otomatis.

Sedangkan di tahun 2019 ini masyarakat lebih condong memilih tipe TRD Sportivo bertransmisi manual.

(Baca Juga: Nissan Leaf Siap Meluncur di Australia, Dijual Rp 490 Jutaan, Indonesia Kebagian Enggak Ya?)

Editor : Panji Nugraha
Sumber : Tribunkaltim.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa