Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pajero Sport di Pulau Jawa Dielus-elus, di Samarinda Jangan Harap, Disebut Bekas Tambang

Irsyaad Wijaya - Selasa, 6 Agustus 2019 | 17:20 WIB
Mitsubishi Pajero Sport dongkrok lama disebu bekas tambang
Instagram/@abandonedcarsofindonesia
Mitsubishi Pajero Sport dongkrok lama disebu bekas tambang

Bagian kap mesin hingga ke kaca depan diselimuti tanaman rambat dan memang tak terurus.

Jika boleh menebak, kebanyakan di Samarinda, Pajero Sport GLX 4x4 laku direntalkan untuk kawasan pertambangan.

Jadi bisa saja, wujud Pajero Sport utuh hanya sisa bodi karena komponen diambil untuk kanibal Pajero Sport yang lain.

Salah satu warganet pun memberikan komentar serupa, yang menyebut memang biasanya bekas tambang.

(Baca Juga: Mengenaskan, Innova Ngejogrok Bertahun-tahun, Ditawar Sadis)

dennywaewaeoo: Biasanya mobil ubtuk kanibalan yang memang di beli untuk di pretelin. Contohnya kalau kita ngerentalin 20 mobil pajero ke tambang, kita mesti punya 1 mobil yg kegunaannya cuma untuk di pretelin part part aslinya. Ya itulah "sadis" nya dunia perentalan mobil tambang.

Gimana miris enggak? Atau kalau udah ngidam Pajero Sport bisa tuh main ke sana.

Siapa tahu lagi jalan-jalan, ketemu Pajero Sport 'ngejogrok' bisa diangkut dengan harga miring.

Oiya, tapi enggak semua Pajero Sport yang berada di Samarinda dalam kondisi tak seberuntung di Pulau Jawa ya.

Masih banyak juga Pajero Sport lain di Samarinda yang juga dirawat dengan baik oleh pemiliknya.

Tapi persentase antara bekas tambang dan kondisi asli mulus di Samarinda berapa ya? Hehehe....

 

 

 

Editor : Panji Nugraha
Sumber : Instagram/@abandonedcarsofindonesia

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa