Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kode Error 12 di Motor Matik Lenyap, Area Soket Dibenahi, Tak Perlu Reset ECU

Ignatius Ferdian - Rabu, 18 September 2019 | 08:00 WIB
Muncul kode Error 12
Facebook.com/Rehan Bank Shekay‎ & Putra Hungkul W Lah‎
Muncul kode Error 12

"Misal sudah terpasang lagi, soket sebaiknya lapis dengan selotip anti air. Karena penyebab dari korsleting itu biasanya akibat dari kotoran atau air yang menyelinap dari area kolong motor," tambahnya.

"Selain itu kalau sudah hidup setelah motor dinyalakan biarkan saja langsam dulu beberapa saat. Maka kode Error 12 tadi hilang otomatis tanpa reset ECU," jelasnya lagi.

"Tapi tetap disarankan untuk lakukan reset ECU di bengkel resmi agar terdeteksi apakah ada masalah lain yang muncul atau tidak," tutupnya.

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa