Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Toyota Crown 2.5 HV Menunggu, Siap Jadi Kendaraan Menteri Jokowi, Harga Rp 800 Jutaan

Ignatius Ferdian - Selasa, 22 Oktober 2019 | 17:45 WIB
Toyota Crown 2.5 Executive
Dok. Toyota
Toyota Crown 2.5 Executive

Toyota Crown 2.5 HV G Executive
global.toyota
Toyota Crown 2.5 HV G Executive

Varian lain contohnya G Four, S Four, RS Four, dan RS Advance.

Pemberian label HV ini tampaknya dari pihak Indonesia untuk mempertegas statusnya sebagai "Hybrid Vehicle" alias mobil hybrid.

Toyota Crown 2.5 HV G Executive merupakan generasi ke-15 yang dibangun menggunakan platform TNGA terbaru dengan sistem penggerak Four-Wheel Drive (4WD).

Platform ini lebih rigid dan ringan demi meningkatkan kemampuan menikung dan handling.

(Baca Juga: Toyota Calya Jadi Armada Baru Taxi Express, Jumlahnya Ratusan, Pengadaan Selesai Awal 2020)

Toyota Crown 2.5 HV G Executive memakai mesin 4-silinder 2.487 cc berkode A25A-FXS dengan sistem hybrid THS II.

Mesin ini sendiri mampu menghasilkan tenaga 181 dk/6.000 rpm dan torsi puncak 221 Nm/3.800-5.400 rpm.

Motor listrik di THS II ini mampu menghasilkan tenaga 140 dk dan torsi 300 Nm.

Toyota Crown 2.5 HV G Executive dibekali Drive Mode Select agar pengemudi bisa memilih mode berkendara yang diinginkan.

(Baca Juga: Toyota Supra GR Kena Recall, BMW Yang Ajukan Surat, Sabuk Pengaman Bermasalah)

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa