Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kawasaki KLX 150 Bore Up Aman Trabasan, Asal Piston Maksimal Segini!

Irsyaad Wijaya - Kamis, 28 November 2019 | 08:00 WIB
Ilustrasi Kawasaki KLX 150 hasil Bore Up
Wawa
Ilustrasi Kawasaki KLX 150 hasil Bore Up

"Itu sudah termasuk blok baru, kapasitas cc jadi 170 cc," lanjutnya.

"Power sudah cukup meningkat dan kompresi juga masih di angka 9-10: 1," tambahnya.

Penggunaan piston maksimal 63 mm di Kawasaki KLX 150 agar daya tahan mesin masih bagus untuk trabasan.

Agung juga menyarankan yang sudah melakukan bore up, baiknya juga mengganti dinamo starternya.

(Baca Juga: Kawasaki KLX 150 Sering Andalkan Kick Starter, Waspada Komponen Ini Rawan Pecah)

"Disarankan untuk ganti dinamo starter juga karena bawaannya bisa rawan jebol," ungkapnya.

"Pakai dinamo starter aftermarket yang lebih besar," tambah Agung.

Dinamo starter aftermarket untuk kawasaki KLX yang sudah bore up
Istimewa
Dinamo starter aftermarket untuk kawasaki KLX yang sudah bore up

"Karena fungsi dinamo ini sangat penting kalau di hutan. Misalnya motor mati di jalur, pasti dinyalakan pakai starter elektrik," tambahnya.

"Kalau mesin sudah bore up atau stroke up pakai starter kaki pasti sulit," jelasnya.

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa