Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Yamaha Aerox Gak Bikin Pusing, Bisa Taruh Botol Di Luar Kayak Mio

Antonius Yuliyanto - Kamis, 28 November 2019 | 16:30 WIB
Yamaha Aerox 155 VVA
Fajrin
Yamaha Aerox 155 VVA

Karena didesain khusus untuk Aerox, pemasangannya tentu cukup mudah.

Pertama, lepas terlebih dahulu baut kanan dan kiri area bodi tengah menggunakan obeng plus (Gbr.3), yang akan dijadikan dudukan baut laci.

Gbr. 3 laci tambahan Yamaha Aerox 155 VVA
Fajrin
Gbr. 3 laci tambahan Yamaha Aerox 155 VVA

Sebelum laci dipasang, lepas terlebih dahulu double tape yang sudah tersedia untuk merekatkan laci dengan bodi, baru kencangkan baut laci menggunakan obeng plus (Gbr.4).

Gbr. 4 laci tambahan Yamaha Aerox 155 VVA
Fajrin
Gbr. 4 laci tambahan Yamaha Aerox 155 VVA

Ini dia hasilnya, kini bisa menaruh barang ringan termasuk botol air minum 600 ml, keren dan fungsional kan (Gbr.5)?

Jika berminat, laci ini dibanderol dengan harga Rp 220 ribu saja.

Gbr. 5 laci tambahan Yamaha Aerox 155 VVA
Fajrin
Gbr. 5 laci tambahan Yamaha Aerox 155 VVA

MM Custom : 0817-836-639

Penulis: Chairul Fajrin

 

Editor : Iday

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa