Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Yamaha NMAX Tak Sendiri, All New XSR155 Meluncur, Harga Rp 36 Jutaan

Dimas Pradopo - Senin, 2 Desember 2019 | 15:25 WIB
Yamaha XSR155 meluncur di Jakarta 2/12/2019
Harry/Gridoto.com
Yamaha XSR155 meluncur di Jakarta 2/12/2019

 

Otomotifnet.com – PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing enggak tanggung-tanggung.

Selain Yamaha NMAX 2020, mereka merilis juga dua motor sport.

Yakni All New XSR 155 dan WR 155R di JIExpo, Kemayoran, Jakarta pada Senin (2/12/2019).

Keduanya menjadi pelengkap varian sport Yamaha selain All New Vixion series, R series dan MT series.

 

Salah satu yang menarik perhatian yakni All New XSR 155. 

Memadukan warisan masa lalu dengan sentuhan teknologi masa kini.

Baca Juga: Ini Dia Yamaha NMAX 2020, Semua Sudah LED, Pakai Starter Halus

Diperoleh info dari siaran pers Yamaha Indonesia, All New XSR 155 mendapat sentuhan di berbagai sektor.

Mulai dari model tangki Drip-Shaped yang mampu mendukung kenyamanan saat berkendara, penggunaan jok single seat dengan desain klasik yang stylish.

Lalu desain lampu depan dan belakang yang berbentuk bulat dengan teknologi LED, hingga  Full LCD Digital Speedometer bergaya retro yang telah dilengkapi dengan Multi Information Display (MID).

Kaki-kaki, Yamaha All New XSR 155 sudah mengadopsi suspensi Up Side Down (USD).

Kesannya gagah juga meningkatkan handling saat berkendara.

Adapun daya tarik lain ban.

Editor : Iday

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa