Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kijang Innova Hancur Muka Tak Berkutik, Dua Bus Hangus di Tol Kalikangkung

Ignatius Ferdian - Minggu, 29 Desember 2019 | 12:00 WIB
Dua bus dan sebuh Kijang innova terlibat kecelakaan di tol Kalikangkung
Tribunnews
Dua bus dan sebuh Kijang innova terlibat kecelakaan di tol Kalikangkung

Otomotifnet.com - Kijang Innova dan dua bus terlibat kecelakaan beruntun di Tol Kalikangkung.

Kecelakaan fatal yang melibatkan dua bus malam antarkota antarprovinsi dan Kijang Innova terjadi tepatnya di dekat Gerbang Tol Kalikangkung, Jawa Tengah (28/12).

Dua bus malam yang terlibat kecelakaan adalah PO Kramatdjati dengan plat nomor B7450TGA dan PO Pepeje dengan pelat K1442BL.

Akibat kecelakaan tersebut Kijang Innova warna putih rusak di bagian depan dan menghantam guard rail tol.

(Baca Juga: Toyota Avanza Dipacu 80 Km/Jam, Pecah Ban Pontang-panting Hajar Pembatas Tol Jombang)

Bus Kramatdjati berbodi Jetbus 3 berkelir putih kombinasi gold dan merah ludes terbakar.

Begitu juga bus malam Pepeje.

Dirut Jasamarga Semarang Batang (JSB), Arie Irianto, menuturkan membeberkan kronologi kecelakaan di Gerbang Tol Kalikangkung (28/12).

Akibat kecelakaan tersebut menyebabkan dua bus terbakar dan sebuah Kjang Innova rusak.

(Baca Juga: BMW 355i Jadi yang Kedua Terobos Apotek Senopati, Barrier Beton Dipasang)

Editor : Panji Nugraha
Sumber : Tribunnews.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa