Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Honda BeAT Bekas Banjir Laku Dijual, Asal Rela Turun Rp 4 Jutaan

Irsyaad Wijaya - Selasa, 14 Januari 2020 | 08:00 WIB
Honda BeAT PGM-FI
Otomotifnet.gridoto.com
Honda BeAT PGM-FI

"Jadi itu tergantung kondisi motornya, kalau misalkan bukan bekas banjir biasanya dihargai Rp 10 juta," jelas Agung.

Sebelum siap dipajang, motor harus direstorasi, dibersihkan, dan dipasang kelengkapannya sampai benar-benar memiliki nilai jual yang bagus.

Maka dari itu, saat dijual lagi harganya tetap kompetitif, sama dengan motor lainnya yang bukan bekas banjir.

Bahkan bisa saja lebih menggiurkan, karena harganya lebih rendah dari pasaran.

"Karena secara umum, untuk motor bekas banjir itu tidak terlalu sulit dan parah juga kok (untuk dibetulkan kembali) kalau cuma kena banjir," tutupnya.

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa