Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kijang Innova, Jazz Sampai Yaris Seken Menarik, Banyak Tahun Muda, Dijual Rp 100 Jutaan

Ignatius Ferdian - Rabu, 29 Januari 2020 | 10:00 WIB
Ilustrasi showroom mobil bekas
ryan/gridoto.com
Ilustrasi showroom mobil bekas

Otomotifnet.com - Buat yang lagi mencari mobil seken dengan harga di bawah Rp 100 jutaan, mulai Innova, Jazz sampai Yaris bisa dipilih.

Pilihan mobil ini bisa jadi alternatif untuk yang ingin punya mobil baru tetapi dana belum mencukupi.

Walaupun tergolong mobil bekas dan murah, model-model yang ditawarkan masih tahun muda dan masih tergolong berkualitas.

Hal ini akan memudahkan pembeli untuk mencari dan memilih mobil murah bekas dalam kondisi terbaik.

(Baca Juga: Innova, Avanza Sampai Calya Naik Harga di Solo, Rata-rata Naik Rp 3-5 Jutaan)

Akan tetapi ada catatan sebelum memilih mobil bekas di bawah Rp 100 juta incaran.

Karena statusnya bekas, jangan lupa untuk memeriksa kondisi pilih.

Baik dengan mengecek tawaran fitur maupun spesifikasi, harga mobil bekas tersebut di pasaran hingga cek kondisi.

"Mobil bekas paling banyak di cari konsumen yaitu Toyota Avanza,disamping harganya cukup terjangkau dan juga suku cadang sperpart nya banyak," ucap Jaya Sukarna pemilik dealer Jaya Mobil di Latumenten Raya, No 3, Jakarta Barat.

 Varian
         Tahun     Spesifikasi      Harga
Spin 1.2 Petrol LT M/T 2014  1.200 cc, 85 dk  Rp  90Juta
Spark All New A/T 2013 1.000 cc, 98 dk Rp  85Juta
Xenia 1.3 Li Family VVT-I  2017 1000 cc, 60 dk Rp  85Juta
Brio Satya A M/T  2015 1.200 cc, 89 dk Rp  90Juta
Jazz IDSI M/T  2008 1.500 cc, 110 dk Rp  80Juta
Panther New Touring A/T  2001  2.500 cc, 80 dk Rp  75Juta
Rush S A/T 2007 2007 1.500 cc, 110 dk Rp  95Juta
Avanza G VVT-I A/T 2010 2010 1.500 cc, 110 dk Rp  85Juta
Kijang Innova G M/T 2006 2.000 cc, 136 dk Rp  95 juta
Yaris J A/T 2009 1.500 cc, 107 dk Rp  80 Juta

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa