Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Toyota Alphard Ban Tertelan Fender, Body Kit Khusus, Dihuni 18 Speaker

Panji Nugraha - Jumat, 12 Juni 2020 | 08:00 WIB
Toyota Alphard Ban Tertelan Fender, Body Kit Khusus, Ada 18 Speaker
Kyn/Otomotifnet
Toyota Alphard Ban Tertelan Fender, Body Kit Khusus, Ada 18 Speaker

"Sokbrekernya ganti pakai coil over buatan Airforce juga, jadi coilover bag," tukas Farley.

Alhasil saat 0 psi, ban tertelan oleh fender yang sekarang makin semok. Setelah itu, Rendi memasang BBK untuk Alphardnya ini.

"Tanggung kalau depan aja, sekalian depan belakang lah!" serunya.

Hasilnya, BBK Brembo 410mm 6 pot sukses terinstal di roda depan dan 380 mm 4 pot di roda belakang. Gokil!

AUDIO 18 SPEAKER

Baca Juga: Toyota Alphard eks Taksi, MPV Premium Murah, Dijual Rp 200 Jutaan

Audio ditanam di lantai dek belakang Toyota Alphard
Kyn/Otomotifnet
Audio ditanam di lantai dek belakang Toyota Alphard

Di interior, Rendi fokus memodifikasi audionya saja.

Total ada 18 buah speaker Cubig dipasang demi memuaskan Rendi dan keluarganya ketika jalan-jalan dengan Alphard ini.

Ditambah lagi dengan subwoofer JL Audio 12 inci,yang disokong power monoblock MTx. Settingan audionya dibikin beraliran SQ.

O iya, sebagian besar piranti audio tersebut ditanam di de kbelakang, berikut tabung dan kompresor airsus.

Speaker 3 way di kabin Toyota Alphard untuk suara depan yang lebih berkualitas
Kyn/Otomotifnet
Speaker 3 way di kabin Toyota Alphard untuk suara depan yang lebih berkualitas

Editor : Panji Nugraha
Sumber : Tabloid OTOMOTIF

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa