Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Benelli Patagonian Eagle EFI Meluncur, Ini Bedanya Dengan yang Karbu

Antonius Yuliyanto - Senin, 15 Juni 2020 | 17:30 WIB
Benelli Patagonian Eagle EFI
Aant/otomotifnet.com
Benelli Patagonian Eagle EFI

Lalu pada masing-masing leher knalpot kini ditemukan O2 sensor, artinya pakai sistem injeksi close loop atau hasil pembakaran pun dibaca ECU.

Di kedua leher knalpot Benelli Patagonian Eagle EFI ada sensor O2
Aant/otomotifnet.com
Di kedua leher knalpot Benelli Patagonian Eagle EFI ada sensor O2
 

Bagian lain yang beda tentu tangkinya, tak lagi ditemukan keran bensin. Gantinya kini di sisi kiri bawah tangki terlihat ada fuel pump.

Pembeda lainnya ada satu lagi, di spidometer ada lampu MIL (Malfunction Indikator Light), letaknya di sisi bawah dengan lambang mesin, berderet dengan lampu bensin (penanda harus isi ulang) dan lampu sein.

Di tangki bagian kiri bawah Benelli Patagonian Eagle EFI terdapat fuel pump
Aant/otomotifnet.com
Di tangki bagian kiri bawah Benelli Patagonian Eagle EFI terdapat fuel pump

Kalau dari sisi performa, menurut Joel sama dengan versi karburator. Tenaga maksimal 17,4 dk di 8.000 rpm dan torsi 16,5 Nm di 6.000 rpm.

Dihasilkan dari mesin 4 langkah 2 silinder segaris SOHC berpendingin udara dan oil cooler, dengan transmisi 5 percepatan. 

Ada lampu MIL di spidometer Benelli Patagonian Eagle EFI
Aant/otomotifnet.com
Ada lampu MIL di spidometer Benelli Patagonian Eagle EFI

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa