Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pabrik Daihatsu Mulai Beroperasi Lagi, Dibagi Dua Shift, Antisipasi Lonjakan Permintaan

Ignatius Ferdian,Wisnu Andebar - Kamis, 2 Juli 2020 | 21:15 WIB
Daihatsu Great Xenia 2016
Dok. OTOMOTIF
Daihatsu Great Xenia 2016

Sebagai informasi, Daihatsu sempat tidak berproduksi sejak 10 April 2020 karena adanya aturan PSBB.

Setelah itu, aktivitas produksi kembali dimulai sejak 3 Juni 2020 namun hanya untuk permintaan pasar ekspor.

Penjualan retail Daihatsu sepanjang Januari-Mei 2020 tercatat sebanyak 48.019 unit, atau turun 39 persen dari periode yang sama tahun lalu.

Dari raihan itu, kontribusi terbesar masih tetap didominasi oleh Sigra dengan raihan 13.846 unit atau 28,8 persen.

Lalu diikuti oleh Gran Max (pikap) 9.483 unit (19,7 persen), dan Terios 7.687 unit (16 persen).

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa