Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Honda BeAT Makin Cantik, Ganti Warna Lampu Spidometer, Gampang & Murah

Antonius Yuliyanto - Senin, 13 Juli 2020 | 20:30 WIB
Spidometer Honda BeAT yang sudah ganti warna, ini jadi kehijauan
Rangga/otomotifnet.com
Spidometer Honda BeAT yang sudah ganti warna, ini jadi kehijauan

Otomotifnet.com - Mumpung masih sering dirumah akibat WFH, yuk ngoprek motor lagi!

Kali ini yang dilakukan ganti warna lampu backgroud spidometer.

Lampu ini berfungsi menerangi background spidometer di motor dengan panel instrument analog atau konvensional.

Umumnya tipe colok universal model T10. Rata-rata bohlam tersebut memiliki nyala lampu kuning.

Baca Juga: Honda BeAT Ganti Minyak Rem, Bisa Lakukan Sendiri, Ini Caranya

Warna standar spidometer Honda BeAT
Rangga/otomotifnet.com
Warna standar spidometer Honda BeAT

Biar tidak bosan, bisa diganti dengan warna lain.

Seperti yang dilakukan oleh Adhi yang menggunakan kondom lampu di bohlam spido pada Honda BeAT keluaran 2015 miliknya.

“Aslinya ini kondom lampu untuk spidometer Toyota Starlet,” ujarnya.

Di Starlet serta mobil lain yang seumuran, warna lampu background spido berasal dari kondom yang membungkus bohlam.

 

Editor : Antonius Yuliyanto
Sumber : Tabloid OTOMOTIF

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa