Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Copot Ring Busi Tidak Disarankan, Kompresi Rawan Bocor, Ini Penjelasannya

Ignatius Ferdian,Ryan Fasha - Selasa, 18 Agustus 2020 | 16:10 WIB
Ilustrasi busi mobil
Ilustrasi busi mobil

Selain kompresi mesin yang bisa bocor tidak ada ring pada busi juga membuat piston rawan terbentur ke bagian elektroda busi.

"Elektroda busi bisa terkena piston akibat terlalu dekat atau istilahnya nyundul," sebutnya.

Bila sudah begitu maka busi bisa menjadi rusak.

Tidak ada nyaring pada busi juga berefek ke drat busi dan kepala silinder yang yang mudah slek akibat pengencangan.

Jadi jangan melepas ring pada busi agar tidak terjadi kerusakan pada mesin mobil.

 

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa