Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Daihatsu Xenia Dan Mazda CX-5 Bonyok, Dua Ban Depan Copot, Adu Wajah di Turunan

Ignatius Ferdian - Rabu, 19 Agustus 2020 | 21:25 WIB
Daihtsu Xenia dan Mazda CX-5 adu wajah hingga mengalami kerusakan di bagian bumper
TRIBUN JATENG/IWAN ARIFIANTO
Daihtsu Xenia dan Mazda CX-5 adu wajah hingga mengalami kerusakan di bagian bumper

Otomotifnet.com - Daihatsu Xenia dan Mazda CX-5 sama-sama babak belur setelah saling adu wajah di tanjakan Gajahmungkur, Kota Semarang, Jawa Tengah (19/8/2020).

Daihatsu Xenia ringsek bagian bumper hingga ban depan copot, sedangkan Mazda CX-5 juga mengalami kerusakan di bumper depannya.

Untungnya tidak ada korban jiwa dalam kejadian tersebut.

Akibat kecelakaan arus lalu lintas sempat macet dari lokasi kejadian hingga ke SPBU Gajahmungkur.

Baca Juga: Datsun GO Panca Wajah Hancur, Adu Karambol Lawan Panther, Mental Ke Sawah

"Saya melaju dari atas dengan kecepatan 40 km/jam.

"Dari arah bawah melintas Mazda dengan kecepatan sekira di atas 50 km/jam."

"Berhubung kami dalam posisi agak di tengah kecelakaan tidak dapat dihindari," jelas pengemudi Xenia, Supri (39).

Warga Salatiga ini mengaku, tidak menyangka kejadian kecelakaan ini.

Baca Juga: Kontruksi Tol Cibitung-Cilincing Ambruk, Delapan Pekerja Terluka, Investigasi Dilakukan

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa