Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Jakarta Auto Week Gantikan GIIAS 2020, Honda Belum Pastikan Keikutsertaannya

Naufal Shafly,Ignatius Ferdian - Minggu, 23 Agustus 2020 | 07:00 WIB
Ilustrasi booth Honda Prospect Motor di sebuah pameran otomotif
Ermiel/GridOto.com
Ilustrasi booth Honda Prospect Motor di sebuah pameran otomotif

Sebagai informasi, masih tingginya angka penyebaran Covid-19 di Indonesia, serta waktu persiapan yang semakin pendek, menjadi alasan kenapa GIIAS 2020 batal digelar.

Rizwan Alamsjah, selaku ketua III sekaligus Ketua Penyelenggara Pameran GAIKINDO mengatakan, nantinya pameran ini memiliki konsep yang sangat berbeda jauh dengan GIIAS The Series.

Adapun pameran tersebut akan berlangsung selama sembilan hari, tepatnya mulai 21 hingga 29 November 2020 di Jakarta Convention Center (JCC).

“Seperti yang kita ketahui GIIAS fokus mengedepankan ajang peluncuran produk dan teknologi terbaru dari industri otomotif," terang Rizwan dalam keterangan resminya beberapa waktu lalu.

"Sedangkan GAIKINDO Jakarta Auto Week tujuannya adalah untuk menggenjot penjualan mobil, baik existing product ataupun yang baru diluncurkan pada pelaksanaan pameran,” sambungnya

Editor : Iday
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa