Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Yamaha NMAX dan Honda PCX Punya 5 Pesaing, Terakhir Dari Kawasaki, Ini Tampangnya

Panji Nugraha,Erwan Hartawan - Senin, 7 September 2020 | 21:00 WIB
All New Yamaha NMAX 155 dan All New Honda PCX 150
Randy/otomotifnet.com
All New Yamaha NMAX 155 dan All New Honda PCX 150

2. Suzuki Burgman 200

Saingan Yamaha NMAX dari Suzuki Burgman dapat warna baru
Gaadiwaadi
Saingan Yamaha NMAX dari Suzuki Burgman dapat warna baru

Suzuki memakai lampu depan terpisah full LED dan windshield besar.

Burgman 200 menyematkan mesin 199 cc satu silinder SOHC 4-klep berpendingin air.

Mesin itu memuntahkan tenaga 17,4 dk di 8.000 rpm dan torsi maksimal 16 Nm di 6.000 rpm.

Soal ruang penyimpanan, Burgman 200 juga punya laci penyimpanan di depan yang cukup luas.

Bahkan motor ini dilengkapi dengan power outlet 12V DC.

3. Peugeot Pulsion 125

Peugeot Pulsion 125 2019 jadi kompetitor Yamaha NMAX dan Honda PCX
Motorcyclenews.com
Peugeot Pulsion 125 2019 jadi kompetitor Yamaha NMAX dan Honda PCX

Pada versi 2019 Pulsion 125 , lampu depannya sudah full LED

Enggak hanya itu, hadir juga lampu DRL (Daytime Running Light) dan windshield tinggi, dan untuk varian Allure dan RS bisa diatur sesuai keinginan pengguna.

Fitur spesial lain untuk Pulsion 125 versi RS dan Allure ini, adalah navigasi GPS.

Lalu Pulsion 125 2019 juga disematkan teknologi keyless, dengan kenop dilengkapi lampu iluminasi.

Fitur keyfob atau remote-nya belum dilengkapi alarm seperti PCX, tapi sudah ada answer back system-nya.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa