Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Fuel Pump Loyo Pengaruh ke Injektor, Indikasi Brebet, Bensin Boros

Irsyaad Wijaya,Ryan Fasha - Selasa, 27 Oktober 2020 | 11:55 WIB
Ilustrasi fuel pump
Ryan/GridOto.com
Ilustrasi fuel pump

Bahan bakar masih dalam bentuk partikel yang sangat besar sehingga tidak terbakar secara baik.

Selain itu juga tekanan fuel pump yang kurang bisa membuat semprotan bahan bakar menjadi telat.

Lari mobil pasti akan terasa seperti ada jeda dan tenaga mesin mobil tidak akan keluar maksimal.

Idelanya, tekanan fuel pump pada mobil berkisar 315-350 kpa.

Kalau sudah begini pasti membuat konsumsi bahan bakar menjadi sangat boros.

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa