Pelek bawaan New Innova juga ikutan diganti model BBS F1-R yang desainnya akar namun tebal.
Dengan pelek diameter lebih besar dari bawaan pabrik, dan lowering kit, tongkrongannya kini lebih ceper.
Sentuhan minimalis ikutan dilakukan di bagian atap. Ia memberi warna hitam serta ukuran roof spoiler yang seakan lebih besar.
Editor | : | Panji Nugraha |
KOMENTAR