Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Crutchlow Tolak Aprilia, Pembicaraan Mendalam Dengan Yamaha, Ada Yang Diminta

Toncil - Jumat, 13 November 2020 | 19:30 WIB
Cal Crutchlow lakukan pembicaraan dengan Yamaha
MotoGP.com
Cal Crutchlow lakukan pembicaraan dengan Yamaha

Otomotifnet.com – Musim lomba 2021 Cal Crutchlow dipastikan tidak lagi membela tim LCR Honda Castrol. Karena posisinya di tim tersebut digantikan Alex Marquez.

Setelah itu, rencananya Crutchlow akan ikut serta di Aprilia. Namun, tawaran project di tim tersebut telah ditolaknya.

“Saya sudah menginformasikan ke Aprilia kalau saya tidak ingin terlibat lagi di project tersebut,” sebut Crutchlow.

Dirinya juga tidak ingin membahas lebih lanjut mengenai alasannya terhadap Aprilia tersebut.

Baca Juga: Akan Hengkang dari Tim LCR Honda Akhir 2020, Cal Crutchlow Tetap Puas

“Saya punya alasan tertentu dan tidak ingin membahas atau membicarakannya saat ini. Mungkin suatu saat nanti,” tambahnya.

Lepas dari Honda dan Aprilia, Crutchlow melakukan komunikasi dengan pihak Yamaha.

Dirinya pernah membela Yamaha saat berlaga di ajang Supersport 2009 dan menjadi juaranya. Kemudian pindah ke MotoGP dan masuk Tech3, lalu Honda.

Melakukan komunikasi dengan Yamaha, namun sebagai test rider, menggantikan posisi Jorge Lorenzo.

 

Editor : Toncil

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa