Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Upgrade Mesin Mobil Bikin Tak Lulus Uji Emisi? Ini Penjelasannya

Panji Nugraha,Ryan Fasha - Kamis, 21 Januari 2021 | 19:30 WIB
Ilustrasi upgrade mesin
Kyn/Dok. OTOMOTIF
Ilustrasi upgrade mesin

Sebagai contoh, mobil yang dari sebelumnya menggunakan busi nikel biasa lalu menggunakan busi tipe iridium pasti membuat pembakaran mesin jadi lebih baik.

Ini akan berdampak terhadap pembakaran yang lebih bersih.

"Berbeda jika modifikasi yang dilakukan tergolong ekstrim seperti mengganti injektor lebih besar, oprek ECU dan lainnya, ini bisa bikin proses pembakaran mesin menjadi kurang efisien," sebutnya.

Proses Uji emisi di bengkel resmi Toyota Auto2000
Proses Uji emisi di bengkel resmi Toyota Auto2000

Perbandingan Air Fuel Ratio (AFR) akan menjadi lebih kecil sehingga kepekatan gas buang akan tinggi.

"Pastinya saat dilakukan uji emisi bisa bikin enggak lolos," tutup Suparna.

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa