Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Honda PCX 160 Masih Kinyis-kinyis Sudah Turun Mesin, Kenapa Nih?

Antonius Yuliyanto - Jumat, 19 Februari 2021 | 22:35 WIB
All New Honda PCX 160 Sena Ponda
Istimewa
All New Honda PCX 160 Sena Ponda

Dengan piston baru dan stroke standar 55,5 mm, maka kapasitas mesin naik jadi 172,9 atau 173 cc.

Bukan hanya bagian silinder yang rencananya dimodifikasi, kepala silinder pun juga tak dibiarkan standar.

“Rencana klep dijadiin 22-19 mm,” lanjut Sena. Sementara ukuran standar klep PCX 160 adalah kombinasi 20-17 mm, 20 mm klep masuk dan 17 mm klep buang.

Klep bawaan All New Honda PCX 160 ini juga akan diperbesar
Istimewa
Klep bawaan All New Honda PCX 160 ini juga akan diperbesar

Malah tak sampai di situ, menurutnya injektor pun ada rencana diganti menyesuaikan kebutuhan bakan bakar yang lebih banyak.

Wah semoga prosesnya segera selesai, ditunggu hasilnya!

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa