"Hal ini dikarenakan akan berisiko saat dibeli oleh customer, kedepannya bila ditemukan masalah pada unit yang dibeli," kata Efendi Kusuma.
Tidak hanya itu, nama baik showroom pun akan menjadi taruhan.
"Kalau kita ketahuan jual unit mobil yang habis terendam banjir maka kepercayaan customer ke showroom kita akan hilang, itu yang sangat kita hindari," ujar Efendi.
Editor | : | Panji Nugraha |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR