Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Wuling Confero Menarik Dilirik, Harga Kena Insentif PPnBM, Bisa Dicicil Mulai Rp 4 Jutaan

Ignatius Ferdian,Harun Rasyid - Selasa, 9 Maret 2021 | 13:15 WIB
Ilustrasi Wuling Confero S yang terkena relaksasi PPnBM
Harun/GridOto.com
Ilustrasi Wuling Confero S yang terkena relaksasi PPnBM

Sementara itu, ketetapan Bank Indonesia soal DP 0 persen untuk kredit kendaraan baru yang berlaku sejak Maret 2021, kini belum bisa dinikmati pembeli Wuling Confero di dealer.

"DP 0 persen untuk pembelian Confero yang terkena relaksasi PPnBM, saat ini belum ada. Alasannya leasing masih mempertahankan DP minimal 15 persen hingga 20 persen," sebutnya.

Berikut skema kredit Wuling Confero terbaru Maret 2021, dengan harga on the road DKI Jakarta dari Wuling Finance:

1. Wuling Confero tipe DB Rp 146,3 juta

Tenor Total DP Angsuran
12 Rp 27.095.000 Rp 11.718.000
24 Rp 27.095.000 Rp 6.463.000
36 Rp 27.095.000 Rp 4.778.000
48 Rp 27.095.000 Rp 3.994.000
60 Rp 27.095.000 Rp 3.578.000

2. Wuling Confero S tipe C M/T Rp 169,8 juta

Tenor Total DP Angsuran
12 Rp 30.620.000 Rp 13.586.000
24 Rp 30.620.000 Rp 7.493.000
36 Rp 30.620.000 Rp 5.530.000
48 Rp 30.620.000 Rp 4.622.000
60 Rp 30.620.000 Rp 4.141.000

Baca Juga: Wuling Confero S Facelift Bisa Dipesan di Dealer, Tanda Jadi Cukup Rp 5 Juta

3. Wuling Confero S tipe L M/T Rp 180,8 juta

Tenor Total DP Angsuran
12 Rp 32.270.000 Rp 14.461.000
24 Rp 32.270.000 Rp 7.976.000
36 Rp 32.270.000 Rp 5.885.000
48 Rp 32.270.000 Rp 4.912.000
60 Rp 32.270.000 Rp 4.393.000

4. Wuling Confero S tipe L ACT Rp 189,3 juta

Tenor Total DP Angsuran
12 Rp 33.545.000 Rp 15.136.000
24 Rp 33.545.000 Rp 8.348.000
36 Rp 33.545.000 Rp 6.160.000
48 Rp 33.545.000 Rp 5.141.000
60 Rp 33.545.000 Rp 4.598.000

*Skema kredit dari lembaga pembiayaan atau leasing lain bisa berbeda DP dan angsurannya.

*Harga di luar OTR Jakarta bisa berbeda.

*Harga dapat berubah sewaktu-waktu.

*Total DP belum termasuk angsuran bulan pertama.

 

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa