Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mercy Segala Tipe dan Tahun Siap Dimanja, Restomod Sesuai Keinginan Bisa ke Sini

Irsyaad Wijaya,M Aziz Atthoriq - Kamis, 6 Mei 2021 | 12:00 WIB
Boi Garage terima restomod segala jenis Mercedes-Benz
Aziz Atthoriq/GridOto
Boi Garage terima restomod segala jenis Mercedes-Benz

Otomotifnet.com - Punya Mercedes-Benz kesayangan dan ingin disegarkan seperti baru keluar dari dealer bisa bawa ke sini.

Yakni Boi Garage yang terima jasa restorasi modifikasi segala tipe dan tahun Mercedes-Benz.

Boi Garage dikatakan sanggup menerima restorasi total sampai ke interior termasuk modifikasi interior sesuai keinginan pemilik.

Bengkel Boi Garage ini milik Abraham Lourenz yang sudah berkecimpung restorasi Mercy sejak tahun 2010 silam.

Usut punya usut, Abraham mempunyai alasan tersendiri membuka bengkel restorasi mobil mewah Eropa ini.

Baca Juga: Mercy Tiger Estate Antik Jadi Buruan Kolektor, Si Pemilik Malah Ogah Tampil Standar

Bengkel Boi Garage terima restorasi Mercedes Benz
Aziz
Bengkel Boi Garage terima restorasi Mercedes Benz

"Jadi dulu gue beli Mercy pertama kali yaitu Mercy Boxer dan dapat kondisi mobil khususnya interior kurang rapih," ucap Abraham saat ditemudi di Jl. Warung Buncit Raya Gg 15 No 17 A Jakarta Selatan.

"Cari sana-sini bengkel masih jarang yang terima restorasi khusus Mercy akhirnya timbul ide buka bengkel restorasi ini," tutur Abraham saat ditemui di bengkelnya.

Abraham mengatakan, bengkelnya menerima segala restorasi Mercedes-Benz bahkan sampai korban kebanjiran.

Mercedes-Benz W124 alias Boxer hasil restomod Boi Garage
Aziz Atthoriq/GridOto
Mercedes-Benz W124 alias Boxer hasil restomod Boi Garage

"Bengkel kami bisa restorasi kecil sampai full restorasi bahkan sampai bersihkan Mercy korban kebanjiran kayak awal tahun 2020 dan 2021 kemarin," sambungnya.

Fokus membahas restorasi interior Mercedes Benz kira-kira berapa budget yang dibutuhkan?

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa