Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kalau Saja Komponen Ini Tidak Rusak, Vinales Bisa Juara di Assen

Toncil - Minggu, 27 Juni 2021 | 22:15 WIB
Maverick Vinales ketika di MotoGP Belanda 2021
Instagram maverick12official
Maverick Vinales ketika di MotoGP Belanda 2021

Otomotifnet.com – Ada-ada saja kesialan yang dialami oleh Maverick Vinales, pembalap Monster Energy Yamaha MotoGP.

Ketika berlomba di MotoGP Jerman pekan lalu, hasil kualifikasinya berada di urutan 21.

Kemudian ketika lomba, finish di urutan paling belakang.

Tentu bukan hasil yang menggemberikan mengingat dirinya merupakan pembalap tim pabrikan.

Baca Juga: Hasil Kualifikasi MotoGP Belanda 2021, Vinales, Quartararo dan Bagnaia Start Baris Terdepan

Beruntung ketika MotoGP Belanda (27/06/2021) bisa diperbaiki.

Pembalap Spanyol tersebut meraih pole position dan finish di posisi 2.

Meski demikian, bukan berarti itu diraihnya dengan mudah.

Semua berawal dari kopling yang dianggap tidak bekerja maksimal.

 

Editor : Toncil

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa