Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Daihatsu Gran Max Laris Manis di Semester Pertama, Rocky Terjual 838 Unit

F Yosi - Selasa, 13 Juli 2021 | 16:30 WIB
Daihatsu Gran Max jadi primadona penjualan
Daihatsu
Daihatsu Gran Max jadi primadona penjualan

Secara total hingga Semester 1, penjualan ritel Daihatsu didukung oleh 3 top contributor utama, seperti Gran Max PU sebanyak 18.617 unit, atau berkontribusi 27,7%; disusul Sigra 16.542 unit (24,6%); dan Terios 9.800 unit (14,6%).

Sedangkan pada whole sales, penjualan Daihatsu juga didominasi oleh 3 model utama, yaitu Gran Max PU sebanyak 20.317 unit, yang berkontribusi sebesar 27,2%; disusul Sigra 17.455 unit (23,3%); dan Ayla yang mencapai 10.001 unit (13,4%).

Sebagaimana diketahui, Daihatsu telah memperkenalkan Rocky varian 1.2L pada Juni 2021 lalu untuk pasar otomotif di Indonesia, sekaligus menjadi yang pertama di dunia.

Daihatsu Rocky siap menjadi kawan dalam menemani berbagai aktivitas para pemiliknya.

Penjualan Diahatsu Januari hingga Juni
Daihatsu
Penjualan Diahatsu Januari hingga Juni

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa