Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Enggak Setengah Hati, FIFGROUP Bagikan Paket Sembako Rp 23,853 Miliar

Harryt MR - Rabu, 4 Agustus 2021 | 22:10 WIB
Sejak pandemi Covid-19 berlangsung, FIFGroup telah menyalurkan sebanyak 115.197 paket atau senilai Rp 23,853 miliar
FIF Group
Sejak pandemi Covid-19 berlangsung, FIFGroup telah menyalurkan sebanyak 115.197 paket atau senilai Rp 23,853 miliar

Otomotifnet.com - Tercatat sejak pandemi berlangsung, berbagai program telah dilakukan PT Federal International Finance (FIFGroup). Khususnya dalam bidang kesehatan masyarakat.

Seperti pemberian paket sembako, ventilator, alat pelindung diri (APD), program vaksin gotong royong serta sentra vaksin di berbagai tempat.

Secara total untuk penyaluran paket sembako, FIFGroup telah menyalurkan sebanyak 115.197 paket atau senilai Rp 23,853 miliar.

Menyusul penyaluran sebanyak 29.325 paket sembako (3/8/2021) di 384 titik senilai Rp 5,865 miliar, yang merupakan bantuan ke sembilan.

Baca Juga: Restrukturisasi Kredit FIF Group Rp 12 Triliun Hingga September 2020

“Kami tentu sangat berharap, dengan bantuan sembako di tengah kondisi yang berat, dapat memberi semangat dan meringankan beban masyarakat saat ini,”

“Kami menyadari bahwa FIFGROUP merupakan salah satu perusahaan yang tumbuh bersama dengan masyarakat, sehingga kami ikut merasakan kesulitan yang dialami oleh masyarakat,” papar Margono Tanuwijaya, Chief Executive Officer FIFGroup.

Masih menurut keterangan tertulisnya, donasi tersebut sesuai misi FIFGroup, yaitu ingin terus menjadi perusahaan yang membawa kehidupan yang lebih baik untuk masyarakat.

Rincian donasi sembako yang telah tersebar antara lain kepada masyarakat di 620 titik sekitar kantor pusat dan cabang, dengan nominal Rp 9,060 miliar (7/4/2020).

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa