Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bromo Sempat Ditutup, Jip Wisata Seperti Toyota Land Cruiser FJ40 Dijual Murah

Ferdian,Harun Rasyid - Minggu, 12 September 2021 | 17:30 WIB
ilustrasi Jip Bromo
Harry/Gridoto.com
ilustrasi Jip Bromo

Namun menurutnya, kondisi wisata di Gunung Bromo saat ini sudah mulai berangsur pulih dan kembali didatangi wisatawan.

"Wisata Gunung Bromo kini sudah berjalan, tapi pintu masuk yang bisa diakses wisatawan hanya dari Pasuruan dan Probolinggo," jelas Andik.

"Sementara pintu masuk dari Malang masih ditutup hingga lima hari ke depan. Jadi kondisi wisata saat ini lebih mending dibanding tahun lalu," tuturnya.

Karena itu, Andik dan para pelaku wisata di gunung yang tenar dengan savana indah serta lautan pasir ini, lambat laun sudah mulai mendapatkan sewa dari konsumennya.

"Sewa jip saat ini masih turun drastis dibanding 2018 lalu karena masih ada PPKM dan protokol kesehatan yang harus dijalankan. Tapi dalam seminggu biasanya ada sekitar dua atau tiga kali konsumen yang sewa jip di Bromo," pungkasnya.

Editor : Panji Nugraha
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa