Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Sokbreker VND AK 111, Jadi Andalan di Road Race, Drag Bike Hingga Kuat Diajak Touring

Panji Nugraha - Selasa, 9 November 2021 | 20:55 WIB
Sokbreker VND AK 111
VND untuk Otomotifnet
Sokbreker VND AK 111

Tim yang sudah menggunakan sokbreker ini adalah Broiler Daventa Magelang di Yamaha Jupiter Z (drag bike), PRJT Bandung di Honda BeAT (road race) dan Team Jay Jakarta di Yamaha Aerox (road race).

Masih belum puas juga? Untuk membuktikan ketangguhan sokbreker VND AK 111, dipakai toruing oleh tim Kawahara keliling Indonesia.

"Sokbreker VND AK 111 ini dipakai di Yamaha NMAX dan Kawasaki Ninja 150R, dijajal touring oleh team Kawahara dari Jakarta - Aceh, Aceh - Jakararta,"

Tim Kawahara jajal sokbreker VND AK 111 keliling Indonesia
VND
Tim Kawahara jajal sokbreker VND AK 111 keliling Indonesia

"Jakarta - Sulawesi, Sulawesi - Jakarta , Jakarta - Kalimantan , Kalimantan - Jakarta. Tanpa ada kendala apapun," cerita Vendy kepada tim Otomotifnet.

Baca Juga: Pelek Jari-Jari VND Racing Untuk ADV 150, Bikin Tampilan Mirip Moge

Itu artinya, sokbreker VND AK 111 ini sudah terbukti tangguh di lintasan balap dan bisa diandalkan saat Anda touring jauh.

Kalau Anda tertarik untuk meminang sokbreker ini, Anda bisa membelinya di link ini.

Harga sokbreker VND AK 111 secara lengkap bisa dilihat di bawah ini.

Honda BeAT pakai VND AK 111 di ajang roadrace matic team PRJT Bandung
VND
Honda BeAT pakai VND AK 111 di ajang roadrace matic team PRJT Bandung

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa