Hanya saja ada pantangan yang tak boleh dilakukan pemilik jika ingin usia transmisi bisa panjang.
Menurutnya dua pantangan ini juga berlaku pada semua jenis transmisi matik.
"Tapi kalau dipakai secara kasar dan sering bawa beban berat, jenis transmisi apapun usianya akan lebih pendek," sambungnya.
Begitu juga untuk perawatan berkala, penggantian oli transmisi yang bersifat longlife tinggal mengikuti anjuran servis berkala.
Spek oli yang dipakai juga menggunakan CVT Transmission Fluid.
"Dari pihak hyundai sudah menyediakan oli transmisi yang khusus menyesuaikan chain system," sebut Bonar.
Editor | : | Panji Nugraha |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR