Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Awas Salah Kaprah, Kamu Harus Tahu, Ini Yang Bikin Warna Cahaya Berbeda

Panji Nugraha - Minggu, 28 November 2021 | 21:40 WIB
Ilustrasi cahaya lampu pada mobil
Dok. Otomotif
Ilustrasi cahaya lampu pada mobil

Otomotifnet.com - Menurut pengamatan dan pengalaman OTOMOTIF, masih banyak pengguna kendaraan bermotor yang menganggap satuan Kelvin pada bohlam lampu depan, jadi salah satu indikator terang atau tidaknya cahaya yang dihasilkan.

Ternyata, itu tidak sepenuhnya betul.

Satuan Kelvin digunakan untuk mengukur temperatur panas di dalam bohlam lampu.

Sementara satuan Watt yang digunakan, guna menandakan daya listrik yang dibutuhkan untuk menyalakan bohlam tersebut secara optimal, sekaligus terang atau tidaknya pendar cahaya.

Baca Juga: PCX 150 Tampil Seperti Moge, Lampu Fortuner VRZ, Konsep Warna Dari BMW

Nah, bohlam headlamp aftermarket yang dijual di Indonesia saat ini, rata-rata memiliki spesfikasi mulai dari 3.800 hingga 8.000 Kelvin.

Berbeda angka Kelvinya, tentu berpengaruh pada warna yang dihasilkan.

“Satuan Kelvin pada lampu kendaraan biasanya dimulai dari 3.800 K. Angka segitu menghasilkan warna cahaya kuning,"

"Nah, untuk mobil-mobil baru keluaran sekarang, pabrikan biasanya menggunakan yang 4.300 K, atau warna asli halogen pabrikan.” jelas Dedi Kurniawan, Marketing Manager CV. SVT, pemegang merek lampu Autovision di Indonesia.

Editor : Panji Nugraha
Sumber : Dok. OTOMOTIF

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa