Melainkan menguras tangki sampai kering.
Nah, kala diisi dengan Pertamax biasa, konsumsi rata-rata Honda Civic Hatchback Turbo menjadi 12,5 km/l.
Bukan hanya konsumsi rata-rata yang terpengaruh, konsumsi saat berkendara konstan juga ikut berubah.
Konstan 80 km/jam di 1.800 rpm berubah menurun menjadi 25 km/l dan konstan di kecepatan 100 km/jam di 1.800 rpm menjadi 19,1 km/l.
Baca Juga: Harga Bensin Ini Turun, Berikut Harga BBM Pertamina Seluruh Provinsi di Indonesia
Hal ini bisa terjadi, karena input ke pedal, kami mesti tekan sedikit lebih dalam untuk mencapai kecepatan konstan.
Tidak ‘seringan’ kala menggunakan Pertamax Turbo.
Tuh, terbukti kan kalau mesin turbo lebih cocok pakai BBM oktan tinggi! Ario
Data Hasil Tes Akselerasi
Akselerasi Pertamax Turbo Pertamax
0 – 60 km/jam 4,0 detik 4,0 detik
0 – 80 km/jam 6,5 detik 6,6 detik
60 – 80 km/jam 1,7 detik 1,8 detik
0 – 100 km/jam 7,5 detik 7,9 detik
0-201 meter 10,6 detik 10.6 detik
0-402 meter 11,0 detik 11,0 detik
Data Test Konsumsi BBM
Pertamax Turbo Pertamax
Dalam kota 13 km/liter 12 km/liter
Luar Kota 15 km/liter 14 km/liter
Konstan 80 km/jam @1.800 rpm 28 km/liter 25 km/liter
Konstan 100 km/jam @1.900 rpm 21,3 km/liter 19,1 km/liter
Editor | : | Panji Nugraha |
Sumber | : | Dok. OTOMOTIF |
KOMENTAR