"Semakin besar gejala slip, gesekan yang diterima clutch jadi lebih tinggi," terang Fredysur.
"Clutch girboks jadi cepat habis, usia pakai lebih pendek," terusnya
Umur girboks yang bisa lebih awet juga didukung dengan tersalurnya tenaga mesin ke roda penggerak yang lebih baik.
"Semakin minim slip berarti loss power yang terjadi dari kerja girboks juga berkurang," tutur Fredysur.
Baca Juga: Benda Kecil Ajaib, Spontan Bikin Transmisi Matik Mobil Lebih Cekatan
Editor | : | Panji Nugraha |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR