Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cara Merawat Rem ABS, Bisa Lakukan Tujuh Hal Ini Agar Selalu Pakem

Panji Nugraha - Jumat, 25 Februari 2022 | 13:30 WIB
Ilustrasi Honda ADV150 dengan komponen rem ABS
DAM
Ilustrasi Honda ADV150 dengan komponen rem ABS

Caliper dan disc brake sebenarnya merupakan komponen yang jarang sekali terjadi kerusakan selama pemakaiaannya wajar.

Namun tetap saja perlu dilakukan perawatan.

Caranya dengan rutin membersihkan dari debu, tanah, minyak serta kotoran lain yang menempel pada komponen tersebut terlebih lagi jika kendaraan anda sehabis melibas banjir aau jalanan yang berlumpur.           
 
4. Kondisi Pulser Ring

Pada pelek motor ABS ditambahkan speed sensor dan pulser ring atau ring berongga untuk membaca kecepatan di pangkal roda.

Apabila terjadi kerusakan biasanya akan mengganggu kinerja sistem ABS.

Dalam hal ini penting sekali rasanya bagi pemilik sepeda motor untuk memperhatikan hal ini.

“Hindari penggunaan gembok yang dipasang di piringan cakram, karena jika sewaktu-waktu anda menggunakan gembok kemudian lupa membukanya saat hendak jalan, hal ini akan membuat pulser ring menjadi penyok,"

"Maka dari itu sebaiknya kita lebih berhati-hati saat menggunakan gembok pengaman motor,” ujar Ade.
 
Perawatan pulser ring sebenarnya sangatlah mudah, cukup membersihkan piringan pulser ring tersbut dari adanya kotoran-kotoran yang menempel.

Karena dengan banyaknya kotoran akan mengakibatkan pembacaan kecepatan roda menjadi terganggu, hasilnya kinerja sistem rem ABS juga akan terganggu.
 
5. Kondisi Slang Rem

Memeriksa slang rem yang menghubungkan antara master cylinder rem dengan caliper juga sangat penting.

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa