Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Fitur Paling Lengkap, Seberapa Fun To Drive All New Xenia 1.5 R CVT SC ASA?

Andhika Arthawijaya - Rabu, 2 Maret 2022 | 21:30 WIB
Daihatsu All New Xenia 1.5 R CVT SC ASA saat dijajal Tim Otomotinet.com
F Yosi/Otomotifnet
Daihatsu All New Xenia 1.5 R CVT SC ASA saat dijajal Tim Otomotinet.com

Otomotifnet.com - Varian tertinggi All New Xenia, yakni 1.5 R CVT SC ASA seharga Rp 271.200.000 on the road DKI Jakarta, tentu punya fitur kekinian paling lengkap dibanding varian di bawahnya.

Mulai dari fitur kenyamanan, keamanan, hingga keselamatan. Termasuk di dalamnya teknologi semi otonom Advanced Safety Assist (ASA).

Ok, karena Otomotifnet.com dapat kesempatan 4 hari untuk menguji langsung generasi terbaru Xenia 1.5 tipe tertinggi yang kini transmisi otomatisnya pakai D-CVT, kami akan coba bedah seberapa fun to drive mobil keluarga jagoan Daihatsu ini.

Pertama, ketika masuk kabin kami sudah disuguhkan fitur smart entry, sehingga tak perlu repot lagi pencet remote.

Baca Juga: Daihatsu Xenia Kalahkan Penjualan Avanza di Januari 2022, Eits Ada Tapinya

Cukup kantongi remote, lalu sentuh garis-garis yang ada pada handle pintu, maka pintu sudah bisa dibuka.

Begitu pula ketika mau mengunci pintu setelah mobil digunakan, sentuh lagi garis-garis tersebut.

Lalu untuk menyalakan mesin, kini sudah pakai tombol Start/Stop, gak perlu repot lagi pakai anak kunci lagi.

Ditambah lagi ia sudah dilengkapi fitur around view monitor alias kamera 360 derajat.

Sudah dilengkapi fitur around view monitor
Andhika Arthawijaya/Otomotifnet
Sudah dilengkapi fitur around view monitor

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa