Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Janji Menteri PUPR, Tol Jakarta-Cikampek Bakal Diperlebar di Tahun 2023

Irsyaad W - Selasa, 21 Juni 2022 | 12:05 WIB
Tol Jakarta-Cikampek saat arus balik lebaran 2022
Kompas.com/FARIDA
Tol Jakarta-Cikampek saat arus balik lebaran 2022

Proyek pelebaran lajur tol Japek jelang mudik Lebaran melengkapi pekerjaan pelebaran lajur yang telah dilakukan sebanyak dua kali sebelumnya.

Proyek pelebaran pertama pada tahun 2017, yakni dilakukan pelebaran tiga lajur menjadi empat lajur di KM 67 sampai KM 62.

Sedangkan proyek kedua pada 2020, dilakukan pelebaran dari KM 50 sampai KM 48.

Awalnya jalan ini memiliki tiga lajur dan diubah menjadi lima lajur.

Pelebaran jalur tol ini merupakan bentuk peningkatan pelayanan ke pengguna jalan tol.

Selain itu, pelebaran ini juga bertujuan mengurangi potensi kepadatan di Simpang Susun Dawuan KM 67.

Karena menjadi lokasi pertemuan dua arus besar dari Bandung dan Transjawa menuju Jakarta.

Baca Juga: Pemudik Waspada, Ini Enam Titik Penyempitan Jalur di Tol Japek dan Jakarta-Merak

Sumber: https://www.kompas.com/properti/read/2022/06/20/124500821/tahun-depan-jalan-tol-jakarta-cikampek-jalur-a-bakal-diperlebar

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa