Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Moge Dikawal Lewat Tol Pekanbaru-Bangkinang yang Belum Resmi Buka, Ini Kata Polisi

Ferdian - Senin, 4 Juli 2022 | 12:50 WIB
Viral moge lewat jalan tol Pekanbaru-Bangkinang yang belum resmi dibuka dan dikawal polisi
(Dok. istimewa)
Viral moge lewat jalan tol Pekanbaru-Bangkinang yang belum resmi dibuka dan dikawal polisi

Pengawalan itu, sambungnya, ada permohonan dari rombongan moge yang ingin melintas di tol tersebut.

"Mereka datang dari berbagai daerah menuju event Bike Week Nasional di Kota Bukit Tinggi. Jadi, mereka datang ke sana dan minta pengawalan," kata Firman kepada wartawan di Pekanbaru.

Firman menyebut, tidak ada masalah rombongan moge itu melewati jalan tol meski proyek jalan itu belum selesai. Bahkan, Firman pun mengatakan bahwa itu sah-sah saja.

"Saya sebagai Dirlantas melihat ini sah-sah saja karena belum diresmikan. Selama belum diresmikan tak ada masalah, karena banyak juga komunitas sepeda lewat sana. Intinya selama jalan tol belum diresmikan tidak masalah." ujarnya.

Selain itu, Firman juga menyebut rombongan moge itu sudah mendapat izin melintas dari pihak PT HK.

"Mereka (rombongan moge) juga sudah koordinasi sama HK dan diberikan izin karena belum diresmikan," ujarnya.

Baca Juga: Mengharukan, Polisi Kelelahan Tidur di Samping Moge, Anggota Lain Tak Berani Mengusik

Sumber: https://regional.kompas.com/read/2022/07/03/212645878/penjelasan-polisi-soal-moge-dikawal-petugas-masuk-tol-pekanbaru-bangkinang?page=2

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa