Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Jangan Nyesel, Salah Baju Saat Foto SIM Hasilnya Bikin Geleng-geleng Kepala

Ferdian - Minggu, 18 Desember 2022 | 13:30 WIB
ilustrasi SIM
Tribunnews/JEPRIMA
ilustrasi SIM

Otomotifnet.com - Jangan asal-asalan, bikin SIM juga ada aturannya, salah satunya masalah baju.

Jangan sampai pakaian yang tidak sesuai aturan malah membuat foto SIM jadi tidak sempurna, seperti seperti unggahan dalam akun Tiktok @sarahprissynisa.

Dalam video di akun tersebut, tampak hasil foto SIM yang menunjukkan seseorang menggunakan hijab.

@sarahprissynisa #stitch dengan @serah lu mau manggil apa ???? ♬ Masih Nenen - Dessy Rinika

Namun hijab yang dipakai justru hilang alias tidak terlihat.

Hasilnya, yang terlihat tinggal wajah si pemilik SIM saja.

Kasubdit SIM Korlantas Polri Kombes Pol Tri Julianto Djatiutomo, menyarankan agar pemohon SIM tidak menggunakan pakaian warna putih atau warna cerah.

Termasuk juga warna biru yang kerap menjadi warna latar belakang foto di Satpas SIM. “Karena yang bersangkutan menggunakan hijab berwarna putih,” ujar Djati (17/12/2022).

“Sedangkan dasar warna yang akan keluar di foto SIM juga berlatar belakang putih, sehingga terlihat samar antara hijab dan latar belakang,” katanya.

Selain itu, para pemohon SIM juga diminta menggunakan baju yang rapi dan tidak menggunakan celana pendek.

Berikut ini syarat pembuatan SIM:

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa