Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cuekin Minyak Rem Bikin Celaka, Lama Enggak Dikuras Timbul Angin Palsu

Irsyaad W - Selasa, 20 Desember 2022 | 13:20 WIB
Saat penggantian minyak rem secara rutin. Gunakan sesuai standar dari pabrikan pakai DOT 3, tetap gunakan DOT 3.
F Yosi/Otomotifnet
Saat penggantian minyak rem secara rutin. Gunakan sesuai standar dari pabrikan pakai DOT 3, tetap gunakan DOT 3.

"Pedal rem yang lebih dalam dari biasanya dikarenakan ada angin palsu di pengereman," tambah Suparna.

Oleh karena itu, minyak rem perlu dikuras dan diganti baru.

Dengan menguras dan ganti minyak rem maka potensi adanya angin palsu bisa diminimalisir.

"Jangan lupa juga untuk gunakan spesifikasi minyak rem yang dianjurkan oleh buku manual," tutup Suparna.

Baca Juga: Antisipasi Bingung Beli Minyak Rem, Ini Maksud DOT 3, DOT 4 dan DOT 5

Sumber: https://www.gridoto.com/read/223615007/minyak-rem-mobil-lama-enggak-diganti-ternyata-bikin-masalah-sob?page=all

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa