Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Warung Soto Berubah Mencekam, Tembok Jebol Dadakan, Nongol Toyota Avanza Tak Diundang

Irsyaad W - Jumat, 10 Maret 2023 | 12:35 WIB
Kondisi Toyota Avanza usai jebol warung soto milik Waluyo di Karangpandan, Karanganyar, Jawa Tengah
Dok. Polres Karanganyar
Kondisi Toyota Avanza usai jebol warung soto milik Waluyo di Karangpandan, Karanganyar, Jawa Tengah

Dia mengalami luka lecet di pipi dan punggung.

"Saya kaget, reflek mencoba menghindar, ya tadi luka-luka, namun sudah diperiksa ke medis ini," ungkap dia.

Kasubsi Penmas Polres Karanganyar, Bripka Sakti menjelaskan kronologinya.

"Mobil tersebut melaju terlalu kencang sehingga menabrak tembok warung soto Bapak Waluyo dan mengakibatkan tembok warung tersebut ambruk," kata Sakti.

Sopir kata Bripka Sakti, mengaku mengantuk saat mengemudi, karena baru mengantarkan penumpangnya yang menggelar tour.

Toyota Avanza nopol AD 9249 CP yang menabrak warung soto milik Waluyo dikemudikan Waldianto (36), warga Dukuh Bloro, Desa/Kecamatan Karangpandan.

Kondisi punggung Hardianto terluka kena reruntuhan tembok warung soto yang jebol diseruduk Toyota Avanza di Karanpandan, Karanganyar
TribunSolo.com/Mardon Widiyanto
Kondisi punggung Hardianto terluka kena reruntuhan tembok warung soto yang jebol diseruduk Toyota Avanza di Karanpandan, Karanganyar

"Mobil menabrak warung mengakibatkan tembok tersebut ambruk," jelas dia.

Dia mengatakan yang berada dalam warung tersebut terdapat 4 orang termasuk pemilik warung.

Meskipun begitu, orang yang berada di dalam warung hanya mengalami luka ringan.

"Berdasarkan pendampingan dan musyawarah antara pengemudi dan pemilik warung, sopir mengganti seluruh kerugian kerusakan warung," terang dia.

"Terkait nilai ganti rugi kerusakan, masih dihitung antara kedua pihak, intinya pengendara mobil akan mengganti semuanya," jelas dia.

Baca Juga: Keluar Pintu Tol, Mesin Daihatsu Xenia Meraung Tinggi, Berujung Masuk Berita

Sumber: https://solo.tribunnews.com/2023/03/09/avanza-seruduk-warung-soto-di-karangpandan-hingga-tembok-ambrol-berkahir-damai-mau-ganti-rugi?page=all dan https://solo.tribunnews.com/2023/03/08/breaking-news-sopir-ngantuk-avanza-seruduk-warung-soto-di-karangpandan-sejumlah-orang-selamat

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa