Dari segi desain, LCGC andalan Honda Prospect Motor ini punya tampilan yang terbilang sporty.
Untuk kenyamanan saat berkendara, posisi duduk terbilang ideal dan visibiltas atau padangan ke depan tergolong baik.
Nah, yang paling jempolan adalah soal performanya.
Tenaga yang mumpuni dikombinasi dengan konsumsi BBM yang efisien, menjadi pilihan cocok bagi kawula muda.
Sebagai informasi Honda Brio juga kembali menjadi model dengan penjualan wholesales tertinggi di Indonesia. Hingga bulan Februari 2023, sebanyak 12.940 unit.
Editor | : | Iday |
KOMENTAR