Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pasang Peredam Spakbor di Mobil Bekas Gak Boleh Ngasal, Bisa Rugi Kalau Begini Caranya

ARSN - Jumat, 28 April 2023 | 12:00 WIB
Contoh peredam jenis vibro diaplikasi di kolong spakbor
Istimewa
Contoh peredam jenis vibro diaplikasi di kolong spakbor

Otomotifnet.com - Pasang peredam spakbor di mobil bekas gak boleh ngasal, bisa rugi dan sia-sia kalau begini caranya.

Pasang peredam spakbor di mobil bekas fungsinya untuk mereduksi suara bising yang berasal dari ban (road noise).

Peredam spakbor di mobil bekas diperlukan karena memang suara bising di kabin paling besar berasal dari area tersebut.

Dengan adanya peredam spakbor, Sandy Wuntoro, pemilik dan instalatur rumah modifikasi audio mobil Sterindo Autosound, Haji Nawi, Jakarta Selatan meyakini suara road noise bisa diblokir.

Hanya saja ada beberapa kesalahan yang ditemuinya dalam pemasangan peredam spakbor.

"Tak sedikit saya lihat pasang peredam spakbor itu sampai seluruh bagian," ungkap Sandy.

Ilustrasi pemasangan peredam di spakbor mobil
Ilustrasi pemasangan peredam di spakbor mobil

Idealnya, lanjut Sandy, dicari dulu suara bising berasal dari titik mana pada bidang spakbor mobil.

Dari keseluruhan bidang spakbor mobil jika ditemukan ada titik-titik kebocoran suara, cukup bagian tersebut yang ditutup oleh peredam.

Baca Juga: Menggiurkan, 3 Hal Ini bikin Cat Mobil Bekas Makin Glowing Gengs

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa