Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil bekas

Begini Cara Mudah Menumpas Kawanan Semut Di Dalam Kabin Mobil

ARSN - Minggu, 30 Juli 2023 | 18:00 WIB
Ilustrasi kabin mobil bekas
Kyn/Dok. OTOMOTIF
Ilustrasi kabin mobil bekas

"Sementara mobil jangan dipakai dulu sekitar 2-3 harian," ujar Bastian dari gerai detailing OCD.id, Palmerah, Jakarta Barat.

Setelah interior dibersihkan, maka langkah selanjutnya adalah membuka kaca jendela sedikit.

"Kemudian nyalakan A/C, dengan speed fan paling tinggi," sambung Bastian. 

Langkah ini bertujuan agar membersihkan sisa sisa pestisida yang kemungkinan melekat di dalam jalur A/C.

Baca Juga: Pemilik Mobil Wajib Tahu Dampak Filter Udara Kotor Masih Dipakai

Sumber: https://www.gridoto.com/read/223850681/banyak-semut-di-kabin-mobil-hilanginnya-pakai-cara-begini-aja?page=all

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa